Material: Synthetic Wool Effect
Composition: 80% Polyester, 20% Viscose
Celana dengan potongan tailored yang memberikan siluet rapi namun tetap nyaman. Desainnya serbaguna, mudah dipadukan untuk tampilan dari casual hingga formal.